Sabtu, 13 Februari 2010

200 Pounds Beauty - Movie


Malu tiap bahas film ini. Ada unsur gendut"nya sih . haha :p
Tapi semoga jalan hidup saya sama seperti film ini . amiiiiiiinnnn :)

Genre-nya apa yah?! Bingung juga sih . Tapi yang pasti ni film rameeee banget !!! Ga bosen buat ditonton beberapa kali . Langsung ceritanya aja deh . Apalagi soundtracknya yang oke punya . sediiihh + enakeun banget !

Hanna adalah cewe gendut yang suaranya bagus. Dan Amy cewe cantik, badannya seksi, tapi dia ga punya suara bagus. Dan amy pengen banget jadi penyanyi. Akhirnya Hanna & Amy sama-sama jadi penyanyi. Tapi bedanya, Hanna bernyanyi di belakang layar. Yep, lypsinc. Semua orang percaya, suara indah yg dimiliki Amy itu membawanya keberuntungan. Padahaall, Amy itu lypsinc.

Sang jun adalah manager mereka. Hanna menyukai Sang Jun, begitu pun Amy. You know-lah Sang Jun pasti milih Amy yang jelas-jelas cantik. Tapi Amy tetep aja cemburu. Di malam sebelum Sang Jun ultah. Hanna mendapatkan sebuah paket. Yang isinya baju dengan atas nama Sang Jun. Berhubung Hanna *gendut* baju itu pas banget di tubuh Hanna. Karena yang ngasihnya Sang Jun walaupun malu, ia tetep aja pake baju itu. Di hari H waktu Hanna membuka jaketnya dan semua orang melihat baju itu ngepas di bagian perut. Dan perutnya *ngabelekbek* haha apa ya ngabelekbek bgitulah pokonya.

Sang Jun dan yang lainnya enek melihat Hanna berpakaian seperti itu. Tak lama kemudian Amy datang DENGAN baju yang sama seperti Hanna.
Amy sengaja ingin mempermalukan Hanna dan BERHASIL. Hanna malu lalu pergi ke kamar mandi yang sedang rusak. Hanna menangis disana. Tiba-tiba Sang Jun dan Amy masuk mereka bertengkar. Sang Jun marah karena Amy mempermalukan Hanna. Padahal Hanna adalah pembawa keberuntungan Amy. Lalu Sang Jun berkata yang membuat Hanna sakit hati. Sang Jun & Amy tidak sadar bahwa sebenarnya Hanna mendengar pembicaraan mereka. Hanna menangis.

Setelah kejadian itu Hanna pergi ke seorang dokter bedah plastik. Ia memohon mohon agar dokternya mau membuatnya kurus. Dan sebenernya ada cerita lucu yg gabisa diceritain . harus ditonton . haha :p . Karena cerita yang ga bisa aku ceritain itu akhirnya dokter itu terpaksa mau menyedot lemak + oplas Hanna. Hanna kabur tanpa seorang pun yang tahu . Selama setahun ia bersembunyi dan memperkurus tubuhnya. Lihat gambar. Kiri before, kanan after. Sang Jun & Amy terus mencari Hanna hingga ke rumah sakit jiwa tempat ayah Hanna berada. Amy juga terpaksa berpura-pura menjadi Hanna supaya ayah Hanna bisa memberitahukan sesuatu. Saat Hanna kurus. Ia kembali ke sahabatnya yang saya lupa namanya hoho . Sahabatnya itu seorang penyanyi latar(kaya penari aja ya haha . saya lupa istilahnya) . Kebetulan Sang Jun & Amy sedang mengaudisi pengganti Hanna. Sahabatnya itu menawarkan Hanna untuk mengikuti audisi tersebut. Tapi Hanna takut ketauan. Padahal Hanna udah berubah kurus & cantik. Akhirnya Hanna ikut, gada seorang pun yang sadar bahwa dia adalah Hanna. Ia merubah namanya menjadi Jenny.

Karena dia memang Hanna. Jenny langsung diterima menjadi pengganti Hanna. Karena Jenny udah cantik dan bersuara merdu. Amy jadi tersingkirkan. Dan Jenny menjadi penyanyi sebenarnya .
Cerita lebih lanjut tonton sendiri ya . Dijamin ga akan nyesel :)

O.S.T -> Klik Untuk mengunduh


Itu 4 lagu paling enakeun . Terutama Byul & Dance with my daddy sedih banget. mpe nangis denger lagunya . Padahal ga ngerti artinya apa . hahay :p



~deispamula~


Pulp fiction Pictures, Images and Photos

1 komentar on "200 Pounds Beauty - Movie"

Anonim mengatakan...

waaah!
Korea!
rame ga???
kunjung balik ya!
blog aku yg aktif
divateguh.blogdetik.com
hhe

Posting Komentar

 

Pamula Deis Singbijak Luhur Copyright 2009 All Rights Reserved Baby Blog Designed by Ipietoon | All Image Presented by Online Journal